Kami Memberi Solusi dan Melayani Sepenuh Hati dengan Teknologi

Pembelajaran Pemasangan Kateter Urine berbasis Semi-Immersive Virtual Reality untuk Meningkatkan Keterampilan, Motivasi, dan Kepuasan Pembelajaran

Pembelajaran Pemasangan Kateter Urine berbasis Semi-Immersive Virtual Reality untuk Meningkatkan Keterampilan, Motivasi, dan Kepuasan Pembelajaran

Puji syukur ke hadirat Tuhan Yang Maha Esa atas limpahan rahmat dan karunia-Nya sehingga buku monograf yang berjudul “Pembelajaran Pemasangan Kateter Urine berbasis Semi-Immersive Virtual Reality untuk Meningkatkan Keterampilan, Motivasi, dan Kepuasan Pembelajaran” ini dapat diselesaikan. Buku ini hadir sebagai upaya untuk memberikan sumbangsih dalam pengembangan metode pembelajaran di bidang keperawatan, khususnya pada penggunaan teknologi simulasi berbasis virtual reality.
Dalam buku ini, kami menyajikan tentang penerapan simulasi semi-immersive virtual reality guna meningkatkan keterampilan, motivasi, dan kepuasan pembelajaran mahasiswa. Buku ini diharapkan dapat memberikan wawasan baru bagi institusi pendidikan keperawatan dalam mengembangkan kurikulum berbasis teknologi modern.
Terima kasih kepada semua pihak yang telah berkontribusi dalam penulisan dan penerbitan buku ini. Penulis menyadari bahwa buku ini masih jauh dari kata sempurna, oleh karena itu sangat dibutuhkan kritik dan saran dari semua pihak umtuk kesempurnaan buku ini.

ISBN :
Cetakan Pertama, November 2024
1 Jil., 95 hlm., 14 X 21 cm

Rp. 65.000

Promo

 

  • Pengurusan ISBN: Rp.600.000,-
  • Jasa Pengurusan HAKI : Rp. 600.000,-
Pengunjung