Kami Memberi Solusi dan Melayani Sepenuh Hati dengan Teknologi

Eksplorasi Sikap Mahasiswa Perawat dalam Persepsi Pemanfaatan, dan Adopsi Artificial Intelligence pada Praktik Keperawatan

Eksplorasi Sikap Mahasiswa Perawat dalam Persepsi Pemanfaatan, dan Adopsi Artificial Intelligence pada Praktik Keperawatan

Penulis :

Moch. Rizqilah Safiil Adzim

Muhammad Amirudin

Siti Wulandari

Rafi Hadi Winata

Editor :

Yohanes Andy Rias, M.Kep., PhD

Puji dan syukur kami panjatkan kepada Allah Swt. atas ridho-Nya kami dapat menyelesaikan penyusunan buku ini. Adapun judul buku yang kami terbitkan adalah “Eksplorasi Sikap Mahasiswa Perawat dalam Persepsi Pemanfaatan, dan Adopsi Artificial Intelligence pada Praktik Keperawatan”  . Artificial intelligence ini sangat penting di terapkan dalam era pada saat ini karena dengan tekhnologi yang mendorong kita untuk lebih maju dalam pengadopsian AI di bidang keperawatan. Dalam buku ini akan membahas tentag persepsi, niat dan sikap mahasiswa keperawatan dalam adopsi atau menggunakaannya dalam dunianya dengan harapan kita tau hasil dari niat, sikap, dan persepsi mereka tentang AI dalam praktik keperawatan.  Semoga segala kebaikan dan pertolongan semuanya mendapat berkah dari Allah SWT. dan akhirnya kami menyadari bahwa buku ini masih jauh dari kata sempurna, karena keterbatasan ilmu yang kami miliki. Untuk itu kami dengan kerendahan hati mengharapkan saran dan kritik yang sifatnya membangun dari semua pihak demi membangun keilmuan.

ISBN :

Cetakan Pertama,      Juli 2024

1 Jil., 68   hlm., 18 X 25 cm 

Rp. 60.000.,-

Promo

 

  • Pengurusan ISBN: Rp.600.000,-
  • Jasa Pengurusan HAKI : Rp. 600.000,-
Pengunjung